Ilustrasi. (BP/Istimewa)DENPASAR, BALIPOST.com – Tren hidup minimalis merambah hingga cara berpakaian. Salah satu konsep yang populer adalah Capsule Wardrobe, yang merupakan sebuah koleksi pakaian yang terdiri dari beberapa item esensial dan dapat dipadupadankan untuk berbagai kesempatan. Sebagian besar dari kamu pasti sering kebingungan saat memilih baju yang akan dipakai untuk keluar rumah. Sering merasa bahwa baju […]